PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) membantah informasi yang beredar tentang rencana merger maupun diakuisisi oleh kompetitornya Grab Holdings Ltd (GRAB). Sekeretaris perusahaan GOTO R A Koesoemohadiani mengatakan perseroan ingin memberikan klarifikasi bahwa tidak ada kesepakatan antara Perseroan dengan pihak…
Presiden Amerika Serikat (AS) menunda “perang dagangnya” ke Kanada dan Meksiko. Hal ini terjadi setelah pembicaraan dilakukan Trump dengan para pemimpin kedua negara, yang seharusnya menjadi sekutu dekat AS itu, Senin waktu setempat. Pengumuman Kanada diberikan Perdana Menteri (PM) Justin…
Entitas Grup Astra di sektor energi baru terbarukan (EBT), PT Arkora Hydro Tbk (ARKO), membuka peluang untuk menggelar aksi korporasi. Peluang itu mempertimbangkan rencana ekspansi ARKO, seiring dengan terus berjalannya rancangan undang-undang (RUU) EBT yang terus dilakukan penyesuaian oleh pemerintah.…
Mayoritas analis dalam konsensus Bloomberg memasang sikap bullish untuk saham PT Bank Rakyat Indonesia Tbk (BBRI). Salah satu sentimen positif dari BBRI adalah, rencana pembelian kembali (buyback) saham yang akan dimulai dalam waktu dekat. Rekomendasi terbaru datang dari analis Macquarie…
PT Aneka Tambang Tbk. (ANTM) atau Antam menorehkan rekor penjualan emas tertinggi sepanjang sejarah perusahaan pada 2024 sebanyak 43.776 kilogram (kg) atau 43,77 ton. Corporate Secretary Antam Syarif Faisal Alkadrie menyampaikan volume penjualan emas itu setara dengan 1.407.431 troy ounces.…
Kinerja emiten properti kawasan industri diprediksi bakal membaik di tahun 2025. Salah satu sentimen positif berasal dari penurunan suku bunga bank sentral di bulan pertama tahun ini. Tengok saja, PT Surya Semesta Internusa Tbk (SSIA) yang menargetkan pertumbuhan pendapatan hingga…