Lembaga Penjamin Simpanan (LPS) sepakat untuk menurunkan tingkat bunga penjaminan (TBP) sebesar 25 basis poin (bps) menjadi 3,75% untuk simpanan rupiah di bank umum. TBP tersebut berlaku sejak 28 Agustus 2025 sampai dengan 30 September 2025. Keputusan ini menyusul keputusan…
Harga saham emiten yang tengah bergerak di pengolahan sampah menjadi energi listrik atau waste to energy (WTE) seperti OASA dan TOBA melejit signifikan sejak awal tahun. Fenomena ini sejalan dengan prioritas pemerintah untuk menekan jumlah sampah dan mengubahnya menjadi energi…
PT Gozco Plantations Tbk (GZCO) mengumumkan rencana pembelian kembali (buyback) saham dengan alokasi dana maksimal Rp40 miliar yang akan bersumber dari kas internal perusahaan. Liviana, Sekretaris Perseroan GZCO menyebutkan buyback akan berlangsung pada 27 Agustus–17 September 2025 melalui Bursa Efek…
Emiten perkebunan sawit PT Triputra Agro Persada Tbk. (TAPG) menerima dividen interim dari cucu usaha perseroan senilai sekitar Rp751,43 miliar. Melansir keterbukaan informasi, TAPG menerima dividen interim melalui anak usahanya PT Agro Multi Persada (AMP). Setidaknya terdapat 12 perusahaan yang…
Menteri Perumahan dan Kawasan Permukiman (PKP) Maruarar Sirait berharap bank swasta lain di Indonesia akan mengikuti langkah PT Bank Central Asia Tbk. (BBCA) atau BCA untuk ikut menyalurkan kredit pemilikan rumah atau KPR subsidi melalui skema Fasilitas Likuiditas Pembiayaan Perumahan…
Sejumlah pabrik rokok terancam bangkrut hingga melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) massal terhadap para pekerjanya imbas maraknya peredaran rokok ilegal dan tingginya tarif cukai hasil tembakau (CHT). Ketua Gabungan Produsen Rokok Putih Indonesia (Gaprindo), Benny Wachjudi mengungkapkan adanya tren penurunan…